Bimbingan Teknis Tracer Diksi dan Bisa Kerja Tinggalkan Komentar / Berita Umum / Oleh admin Pontianak, 8 Desember 2021. Kegiatan Trace Diksi, dirangkai dengan sosialisasi aplikasi Bisa Kerja oleh Kepala Bidang Pembinaan SMK Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat, Ibu DR. Urai Muhani, M.M. kepada perwakilan Alumni SMK Negeri 2 Pontianak Angkatan 2018/2019 dan 2019/2020, beserta Pengurus BKK SMK Negeri 2 Pontianak.